
UPACARA BENDERA & PEMBUKAAN ON THE JOB TRAINING (OJT) - SMA Muhammadiyah 9 Surabaya
Berbeda dengan upacara bendera seperti biasanya. Upacara kali ini, yang bertindak sebagai pembina upacara langsung dari Polsek Wiyung. Sekaligus sebagai langkah penyuluhan kepada seluruh siswa-siswi SMA Muhammadiyah 9 Surabaya tentang bahaya kenakalan remaja dan pentingnya tertib lalu lintas. Setelah itu, dilanjutkan pembukaan dan pemberangkatan peserta OJT (On the Job Training) yang akan dilaksanakan mulai 24 Juli - 24 Agustus 2023. #MUSEBISA
Posting Komentar untuk "UPACARA BENDERA & PEMBUKAAN ON THE JOB TRAINING (OJT) - SMA Muhammadiyah 9 Surabaya"