OPENING CEREMONY FORTASI 2023 - SMA Muhammadiyah 9 Surabaya
Fortasi SMA Muhammadiyah 9 Surabaya tahun 2023, yang bertajuk "GENERATION" resmi dibuka hari ini (17/7). Acara ini sekaligus manandai bahwasanya tahun ajaran 2023/2024 dimulai. Diikuti oleh seluruh warga sekolah, tak terkecuali siswa-siswi baru SMA Muhammadiyah 9 Surabaya. Upacara pembuka ini, berjalan dengan semangat dan penuh khidmat. #MUSEBISA
Posting Komentar untuk "OPENING CEREMONY FORTASI 2023 - SMA Muhammadiyah 9 Surabaya"